4minute Hyuna terpilih menjadi model baru untuk merk fashion G by GUESS di Korea.
Tanggal 18 Februari, G by GUESS merilis foto-foto pemotreatan Hyun yang mengambil konsep ‘Fun
Design but Sexy Style’.
Hyuna mengenakan denim lollipop untuk pemotretan ini, dengan gaya unik dan menarik perhatian. Dikenal dengan gaya seksi dan citra menyenangkan di panggung, Hyuna tidak mengalami kendala dalam menunjukkan berbagai gaya dalam balutan produk G by GUESS.
Photo Credit: G by GUESS
shared by enewsworld









0 komentar:
Posting Komentar
Kritik dan Saranmu Ku tunggu ya ... :)